Selamat Datang di
Solo TechnoPark
Solo Technopark adalah sebuah pusat vokasi dan inovasi teknologi di Kota Surakarta, yang dibangun dari sinergi dan hubungan yang kokoh antar dunia pendidikan, bisnis dan pemerintah (Bapeda, 2009). Sebagai sebuah kawasan iptek, STP dibangun untuk memberikan layanan produksi serta pelatihan dan pengembangan teknologi untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia, meningkatkan daya saing dan kinerja dunia usaha dan dunia industri, meningkatkan pertumbuhan ekonomi daerah, dan memperluas lapangain pekerjaan melalui pembangunan ekonomi berkelanjutan.




Berita

Pelantikan Pejabat Solo TechnoPark periode 2021-2025 oleh Walikota Solo

Ibu Puan Maharani dan Walikota Solo FX Rudi melihat Diklat Under Water Welding di Solo TechnoPark.


Vaksinasi Covid 19 karyawan Solo Technopark di Balai Kota.
Sabtu 6 Maret 2021